Dokumentasi Kegiatan
Pembicara (3)
Deskripsi
Rapid application development merupakan cara cepat untuk mengubah ide bisnis Anda menjadi aplikasi yang berfungsi. Layanan cloud computing baik itu Infrastructure as a Service (IaaS) dan Platform as a Service (PaaS) diharapkan akan bisa membantu hal tersebut, sehingga kita bisa berfokus untuk memberikan solusi yang tepat dalam waktu yang lebih singkat dan harapannya bisa mencapai return of investment (ROI) yang lebih cepat.
Bagaimana memanfaatkan layanan tersebut dengan optimal sehingga pengembangan aplikasi bisa lebih cepat? Ikuti webinar Ini