Artikel Rita Puspita Sari

Terdapat 2309 artikel karya Rita Puspita Sari

Customer Service

Hati-hati! Penipuan AI Tirukan Suara CS, Begini Cara Ceknya

Tips & Trik

|

  • 11 jam yang lalu

Perkembangan teknologi kecerdasan buatan membuat modus penipuan semakin canggih. Kini, pelaku kejahatan mampu meniru suara customer service resmi menggunakan AI untuk menipu korban. Modus ini membuat banyak orang lengah dan hampir kehilangan saldo. Agar tidak menjadi korban, penting memahami cara kerja penipuan suara serta langkah verifikasi yang tepat.